Riang Gede adalah desa yang berada di kecamatan Penebel, Kabupaten Tabanan, Bali

Desa ini memiliki potensi besar untuk menjadi pusat ekonomi wisata selain itu tak hanya potensi alam yang luar biasa, desa ini juga sangat berkomitmen dalam menjaga adat , agama dan budaya. Terbukti kekompakkan yang ditunjukkan krama warga adat setempat saat Persembahyangan bersama di Pura Dalem Riang, Desa Adat Riang Gede, Penebel, Tabanan

Sebagai upaya mendukung program desa wisata, kini terdapat obyek wisata Wanabhumi yang berjarak sekitar 7 kilometer atau 15 menit dari kota Tabanan yang menawarkan suasana alam yang sejuk dan tenang. Pengunjung seolah-olah akan merasakan suasana sejuk khas Ubud

 

About The Author